3 Cara Menghilangkan Iklan Saat Bermain Game di Android

Bermain game adalah suatu kegiatan terbaik yang anda lakukan saat mengisi waktu luang.Sekarang banyak game yang bisa anda temukan di Google Play Store.

Meski bisa dimainkan gratis, Game game gratis biasanya memiliki kekurangan yaitu banyaknya iklan yang di tampilkan.Yup!,pada umumnya game gratis lebih banyak iklannya dari pada game game yang berbayar.Untuk anda yang ingin bermain game gratis dan tidak ada iklan,Mari simak tips dan trik di bawah ini.


Cara menghilangkan iklan pada game android

1.Mengaktifkan Airplane mode(mode pesawat)



Yup!ini adalah cara yang terbaik untuk menghilangkan iklan saat bermain game android.biasanya iklan akan muncul ketika ada sinyal internet yang menyambung.namun hal ini tidak berlaku bagi Game Online,karena Game online membutuhkan akses internet agar bisa terus bermain.

2.Membeli versi tanpa iklan



Pada umumnya, Developer game game ternama memberikan fitur ad removal,tapi untuk menggunakan fitur ini anda harus membelinya.Fitur ini menghilangkan iklan saat anda bermain game.

Fitur ini juga bisa membantu Developer  untuk mengembangkan Game atau aplikasinya.

3.Menggunakan Aplikasi Adblock



Selanjutnya anda dapat menggunakan adblock,adblock berfungsi menyaring koneksi internet anda dan memblokir semua iklan yang masuk ke android anda.

Aplikasi yang ampuh dan tidak membutuhkan akses root adalah AdClear.

Akhir kata

Mungkin Sekian dulu artikel dari saya,sampai bertemu di artikel selanjutnya

Comments